Tak Di Pungkiri Kebutuhan Teknologi semakin meningkat Pesat . Buktinya Salah satu merek HP Realmi ,kembali meluncurkan versi terbaru nya , yaitu Realmi 8 Pro.
Dilihat dari channel YouTube resmi, dengan nama channel ” VP Realme dan CEO Realme India dan Eropa, Madhav Sheth, beliau mengungkapkan bahwa pihaknya akan segera merilis ponsel dengan kamera 108MP akhir maret mendatang.
Adapun Smartphone yang Madhav Shet Maksud adalah Realme 8 dan 8 Pro. Keungulan dari kedua ponsel ini adalah mempunyai Kamera utama dengan sensor yang besar.
Berikut Spesifikasi Realme 8 Pro
Dari informasi yang di dapatkan phosel ini mempunyai kode RMX3081 yang berarti nomor milik versi Pro dari suksesor Realme 7. dan ponsel sudah medapatkan sertifikat dengan nomor 47/SJ-IND.8/TKDN/1/2021 dan nilai TKDN 31,15%.
Tak hanya itu , Realme 8 Pro memiliki layar Super AMOLED 6,4 inci, quad-camera 108 Mega Pixel, baterai 4500 mAh, dan teknologi fast charging 65. W.
Dilihat dari segi penyimpananya ponsel ini mempunyai sekitar 6GB + 128 GB dan 8 GB + 128 GB. dan warna khasnya yaitu Infinite Blue dan Illuminating Yellow